Gaya gesek kinetis

Gaya gesek kinetis adalah gaya gesek yang bekerja pada permukaan benda yang saling bersentuhan ketika benda sedang bergerak.
Gaya gesek kinetis - 1Jika hendak menentukan gaya gesek statis, gunakan persamaan 1.5 a. Jika hendak menentukan koefisien gesek kinetis, gunakan persamaan 1.5 b.
Gaya gesek kinetis - 2Gambar 2 menunjukan sebuah benda ditarik secara teratur sehingga benda bergerak dengan kecepatan konstan. Ketika bergerak dengan kecepatan konstan, besar fk sama dengan besar gaya tarik (F).

Hukum I Newton menyatakan bahwa benda bergerak dengan kecepatan konstan jika gaya total (resultan gaya) sama dengan nol.
Gaya gesek kinetis - 3Contoh soal.
1. Balok bermassa 1 kg yang terletak di atas bidang datar ditarik menggunakan dinamometer hingga balok bergerak dengan kecepatan konstan. Jika besar gaya tarik yang ditunjukan oleh dinamometer adalah 1 Newton dan percepatan gravitasi adalah 10 m/s2, tentukan : (a) besar gaya gesek kinetis (b) koefisien gesek kinetis
Pembahasan
Diketahui :
Massa balok (m) = 1 kg
Percepatan gravitasi (g) = 10 m/s2
Gaya berat balok (w) = m g = (1 kg)(10 m/s2) = 10 kg m/s2 = 10 Newton
Besar gaya tarik (F) = 1 Newton
Jawab :
(a) Besar fk
Ketika balok bergerak secara teratur atau bergerak dengan kecepatan konstan, besar fk = besar gaya tarik (bandingkan persamaan 1.6)
Jadi besar gaya gesek kinetis (fk) = besar gaya tarik (F) = 1 Newton
(b) Koefisien gesek kinetis

BACA JUGA  Contoh soal Hukum-Hukum Gas

Gaya gesek kinetis - 4

Referensi

Tinggalkan komentar

Eksplorasi konten lain dari Ilmu Pengetahuan

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca